Kategori: News

Pria Ponorogo Dibekuk Polisi Gara-Gara Berjudi Togel

<p><strong>Madiunpos.com, PONOROGO</strong> -- Aparat dari Unit Operasional (Opsnal) Satuan Reskrim Polres Ponorogo, Jawa Timur, Sabtu (7/4/2018), membekuk Sugianto alias Gosong,&nbsp;warga Desa Nglurup, Kecamatan Sampung, Ponorogo, yang telah ditetapkan sebaga tersangka judi toto gelap (togel).</p><p><span>Kasubbag Humas Polres Ponorogo AKP Sudarmanto di Ponorogo, menuturkan petugas menangkap Sugianto di rumahnya, Desa Nglurup Sampung, Sabtu sore.&nbsp;</span><span>Saat menangkap tersangka, kata Sudarmanto, tim Unit Opsnal juga menyita barang bukti judi togel.</span></p><p><span>"Tim dari Unit Opsnal Reskrim menyita barang bukti berupa sebuah <em>handphone</em>&nbsp;Nokia warna hitam. Di dalam <em>handphone</em>&nbsp;tersebut terdapat sejumlah pesan berisi tombokan togel," ujar Sudarmanto.</span></p><p><span>Polisi menemukan bukti di dalam pesan singkat <em>handphone</em>, tersangka menerima 19 pesan tombokan togel.</span></p><p><span>"Sebanyak enam pesan dari Samuel warga Desa Ngaglek Kecamatan Parang, Kabupaten Magetan. Dan yang 13 pesan lagi pesan singkat dari Gampang warga Desa Krajan, Kecamatan Parang, Magetan," katanya.</span></p><p><span>Selanjutnya tersangka menyerahkan hasil tombokan kepada seseorang di wilayah Kecamatan Parang, Magetan.</span></p>

Rohmah Ermawati

Dipublikasikan oleh
Rohmah Ermawati

Berita Terkini

Malam Penganugerahan Sukses Digelar, Inilah Para Jawara Pegadaian Media Awards 2025

Madiunpos.com, JAKARTA – PT Pegadaian sukses menggelar Malam Penganugerahan Pegadaian Media Awards (PMA) 2025 “Bersama… Read More

3 hari ago

Pengguna Tring! by Pegadaian Tembus 2 Juta

Madiunpos.com, JAKARTA-Aplikasi unggulan, Tring! by Pegadaian, kini berhasil menembus angka 2 Juta pengguna terdaftar, sejak… Read More

6 hari ago

Penguatan Ekosistem Bullion melalui Forum Bullion Connect 2025: Linking Mines to Markets

Madiunpos.com, JAKARTA – Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian bersama OJK berkolaborasi dengan World Gold Council (WGC)… Read More

2 minggu ago

Pegadaian Dorong Akses Pendidikan di Timur Indonesia melalui Kapal Literasi Moh. Hatta

Madiunpos.com, MALUKU – Dalam semangat memperluas akses pendidikan dan literasi hingga ke pelosok negeri, Pegadaian… Read More

4 minggu ago

Pegadaian Kembali Hadirkan Program Gadai Bebas Bunga, Solusi Cepat dan Ringan untuk Kebutuhan Finansial Masyarakat

Madiunpos.com, JAKARTA-PT Pegadaian kembali hadirkan program Gadai Bebas Bunga, sebagai bentuk komitmennya untuk meringankan beban… Read More

4 minggu ago

Pegadaian Catat Kinerja Gemilang di Q3 2025 Berkat Komitmen Jadi Akselerator Inklusi Keuangan

Madiunpos.com, JAKARTA-Pegadaian catatkan kinerja keuangan yang membanggakan pada kuartal III tahun 2025 ini. Pegadaian menegaskan… Read More

4 minggu ago

This website uses cookies.