Kategori: Kisah UnikOlahraga

Ternyata Prancis Yang Punya Pesepak Bola Top Muslim Terbanyak! Ini Dia Daftarnya

Madiunpos.com, MADIUN -- Dari tahun ke tahun, jumlah pemain muslim yang tampil di liga sepak bola papan atas kian bertambah. Di Liga Inggris, sebut saja Mohamed Salah asal Mesir yang membela Liverpool, Mesut Ozil dari Jerman yang berseragam Arsenal, dan Sadio Mane asal Senegal yang jadi rekan setim Salah.

Masih banyak sederet pemain muslim lain yang menghiasi sederet liga-liga papan atas dunia. Tapi tahukah Anda, negara mana yang menyumbang pesepak bola muslim terbanyak di kancah liga sepak bola papan atas dunia? Jawabannya adalah Prancis.

Kalahkan Petenis Belgia, Murray Juara di Madrid Open virtual

Seperti dikutip Madiunpos.com dari berbagai sumber, setidaknya ada 21 pemain muslim asal Negara Mode ini yang pernah dan masih tampil di kancah tertinggi sepak bola dunia. Pemain muslim asal Prancis yang paling legendaris siapa lagi kalau bukan Zinedine Zidane. Pria berkepala plontos ini sukses mengantarkan Timnas Prancis menjuarai Piala Dunia 1998. Sementara di level klub, Zidane pernah membela tim-tim papan atas eropa yakni Juventus dan Real Madrid sebelum kini menjabat sebagai pelatih di klub terakhir.

Di bawah Prancis ada Jerman yang memiliki 5 pemain top yang beragama Islam. Kemudian mengekor di belakang Jerman ada Belgia, Bosnia, Belanda, Mesir, Swis, Togo.

Dokter FIFA Minta Kompetisi Jangan Digelar Dulu, Ini Alasannya

Ini dia daftar pesepak bola top muslim:

Prancis:

Zinedine Zidane, Karim Benzema, Paul Pogba, N'Golo Kante, Franck Ribery, Nicolas Anelka, Demba Ba, Eric Abidal, Hatem Ben Arfa, Solomon Kalou, Adil Rami, Bacary Sagna, Djibril Sidibe, Nabil Fekir, Ousmane Dembele, Samir Nasri, Mamadou Sakho, Yaya Sanogo, Moussa Sissoko, Kurt Zouma, Benjamin Mendy.

Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane. (Instagram)

Jerman:

Mesut Ozil, Shkodran Mustafi, Sami Khedira, Emre Can, ?lkay Gundogan

Pemain Juventus, Sami Khedira. (Instagram)

Belgia

Marouane Fellaini, Mousa Dembele, Adnan Januzaj, Nacer Chadli

Maruoane Fellaini yang kini membela klub China Shandong Luneng Taishan. (Instagram)

Bosnia

Miralem Pjanic, Saed Kolasinac, Asmir Begovic

Pemain Juventus, Miralem Pjanic. (Instagram)

Belanda

Bruno Martins Indi, Ibrahim Afellay

Pemain Stoke City, Ibrahim afellay. (Instagram)

Swiss

Granit Xhaka dan Xherdan Shaqiri

Turki

Nuri Sahin, Cenk Tosun,

Senegal

Sadio Mane, Papis Demba Cisse

Pemain Liverpool asal Senegal, Sadio Mane. (Instagram)

Pantai Gading

Yaya Toure, Kolo Toure

Algeria

Islam Slimani, Riyad Mahrez

Mesir

Mohamed Salah, Mohamed Elneny

Pemain Liverpool, Mohamed Salah, beserta keluarga. (instagram)

Togo

Emmanuel Adebayor

Kaled Hasby Ashshidiqy

Dipublikasikan oleh
Kaled Hasby Ashshidiqy

Berita Terkini

Rayakan HUT ke-2, Norma Aesthetic Clinic Madiun Tawarkan Diskon hingga 90 Persen

Madiunpos.com, MADIUN – Norma Aesthetic Clinic Madiun (NACM) merayakan hari jadinya yang ke-2 dengan menggelar… Read More

2 hari ago

Perkuat Integritas dan Inovasi Hukum, Divisi Legal PT Pegadaian Raih Penghargaan Indonesia’s In-House Counsel Awards 2025

Madiunpos.com, NUSA DUA-PT Pegadaian kembali menorehkan prestasi gemilang di bidang tata kelola dan hukum, dengan… Read More

4 hari ago

Pegadaian Luncurkan Super Apps Tring!, Integrasikan Ekosistem Emas dan Keuangan Digital

Madiunpos.com, JAKARTA – PT Pegadaian menandai babak baru transformasi digitalnya dengan meluncurkan super apps terbaru,… Read More

5 hari ago

Juara Microsoft Excel World Championship Indonesia, Tim Pegadaian Siap Berlaga di E-Sport Edutainment Dunia

Madiunpos.com, JAKARTA – PT Pegadaian menorehkan prestasi gemilang dengan menyabet seluruh gelar juara di Microsoft… Read More

2 minggu ago

Pegadaian Serahkan Hibah Sistem Teknologi Daur Ulang Air Hujan dan Air Wudu untuk Masjid Salman ITB

Madiunpos.com, BANDUNG — Komitmen Pegadaian terhadap lingkungan berkelanjutan di lingkungan kampus dan tempat ibadah semakin… Read More

2 minggu ago

Beri Layanan Sepenuh Hati, Contact Center Pegadaian Borong Penghargaan di Ajang ICCA 2025

Madiunpos.com, JAKARTA – PT Pegadaian kembali menorehkan prestasi gemilang di ajang Indonesia Contact Center Association… Read More

2 minggu ago

This website uses cookies.