FOTO ANIMALS INDONESIA Beraksi di Balai Kota Malang

FOTO ANIMALS INDONESIA Beraksi di Balai Kota Malang Aksi Animals Indonesia di Balai Kota Malang, Selasa (3/3/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Ari Bowo Sucipto)

Animals Indonesia tentang perdagangan satwa.

Sejumlah aktivis Animals Indonesia melakukan aksi teatrikal dengan mengenakan kostum orangutan di depan Balai Kota Malang, Jawa Timur, Selasa (3/3/2015). Aksi tersebut merupakan bentuk keprihatinan terhadap perdagangan satwa yang dilakukan secara online melalui media jejaring sosial.



Editor : Rahmat Wibisono

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.