Foto Jagung Hibrida Blitar Naik Harga

Jagung hibrida Blitar dipipil mesin.

Harga jagung hibrida di tingkat pengepul maupun pengecer terus mengalami kenaikan, dari sebelumnya pada kisaran Rp3.500/kg menjadi Rp5.800/kg akibat pergeseran musim tanam dari palawija ke tanaman padi. Pekerja sektor pertanian di Blitar terlenih dulu memipil buah jagung kering dengan mesin perontok bertenaga diesel sebelum menjualnya, Minggu (3/1/2015).
Editor : Rahmat Wibisono
0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.