Foto Perajin Senapan Blitar Butuh Pendampingan

Perajin senapan Blitar belum siap hadapi MEA.
Perajin membuat popor senapan angin di salah satu sentra kerajinan di Desa Purwokerto Kecamatan Srengat, Kabupaten Blitar, Jawa Timur, Rabu (13/1/2016). Menurut perajin setempat, mereka belum siap untuk menghadapi Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) karena belum adanya pendampingan dari pihak-pihak terkait mengenai teknis pemasaran agar dapat bersaing dengan produk dari luar negeri.
Editor : Rahmat Wibisono
0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.