FOTO HARGA KEBURUHAN POKOK : Harga Beras Kediri Lampaui Rp10.000/Kg

FOTO HARGA KEBURUHAN POKOK : Harga Beras Kediri Lampaui Rp10.000/Kg Inspeksi mendadak akibat meroketnya harga beras di Kediri, Selasa (24/2/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Rudi Mulya)

Harga keburuhan pokok Kediri melambung.

Petugas gabungan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) dan Perum Bulog Kota Kediri melakukan inspeksi mendadak (sidak) di gudang beras milik salah satu agen penjualan beras Kota Kediri, Jawa Timur, Selasa (24/2/2015). Sidak tersebut dilakukan untuk mengetahui penyebab semakin tingginya harga bahan kebutuhan pokok warga itu di pasaran wilayah Kediri yang menembus angka Rp10.000/kg hingga Rp11.000/kg.



Editor : Rahmat Wibisono

Get the amazing news right in your inbox

Berita Terpopuler

0 Komentar

Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

Komentar Ditutup.