FOTO MAULID NABI MUHAMMAD : Gong Kiai Pradah Dijamasi di Blitar

Maulid Nabi Muhammad untuk jamasan.

Petugas menyiramkan air kembang sisa ritual jamasan gong Kiai Pradah ke arah ribuan warga yang menunggu ngalap berkah di Alun-Alun Kota Lodoyo, Blitar, Jawa Timur, Jumat (25/12/2015). Ritual itu rutin digelar bersamaan dengan peringatan hari besar keagamaan, Maulid Nabi Muhammad SAW pada 12 Rabiul Awal serta Tahun Baru Islam, 1 Muharam, dengan tujuan melestarian nilai-nilai kebudayaan daerah serta kearifan lokal.
Editor : Rahmat Wibisono
Baca Juga
- Insan Pegadaian Peringati Maulid Nabi Bersama Ustaz Maulana dan Sabyan Gambus
- Sambut Maulid Nabi Muhammad, Toko Roti di Madiun Bagikan Ribuan Roti Gratis
- MAULID NABI MUHAMMAD : Revolusi Mental, Polres Madiun Tiru Kepemimpinan Nabi
- WISATA MADIUN : Pengunjung Taman Umbul Madiun Berlipat Ganda
- MAULID NABI MUHAMMAD : Air Sisa Jamasan Kiai Pradah Diperebutkan Ribuan Warga Blitar
- Bus Pariwisata Tak Laik Jalan Disingkirkan Dishub Jatim
- SEJARAH MADIUN : Tak Sediakan Gunungan, Warga Kedondong Kena Wabah Penyakit hingga Gagal Panen
0 Komentar
Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.