FOTO PENGGEMBALAAN LEBAH : Gembala Lebah Kediri Masuk Madiun

FOTO PENGGEMBALAAN LEBAH : Gembala Lebah Kediri Masuk Madiun Penggembalaan lebah di Madiun, Senin (9/3/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Siswowidodo)

    Penggembalaam lebah Kediri masuki Madiun.

    Peternak lebah madu asal Kabupaten Kediri, Jawa Timur memeriksa sarang lebah madu di kawasan hutan Segulung, Kecamatan Dagangan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Senin (9/3/2015). Saat ini, tanaman pohon sono di sejumlah wilayah hutan di Madiun sedang berbunga sehingga banyak peternak lebah dari luar daerah berdatangan ke kawasan itu untuk menggembalakan lebah mereka. Penggembalaan lebah semacam itu lazim dilakukan gemnba demi memberikan kebutuhan yang mencukupi bagi serangga ternak mereka.



    Editor : Rahmat Wibisono

    Get the amazing news right in your inbox

    Berita Terpopuler

    0 Komentar

    Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

    Komentar Ditutup.