FOTO PILKADA 2015 : Surat Suara Rusak Dibakar di Blitar

FOTO PILKADA 2015 : Surat Suara Rusak Dibakar di Blitar Ketua KPU Kota Blitar Setyo Budiono (kiri) memimpin pemusnahan surat suara rusak, Sabtu (28/11/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Irfan Anshori)

    Pilkada 2015 diwarnai surat suara rusak.

    Ketua KPU Kota Blitar Setyo Budiono (kiri) memimpin pemusnahan surat suara rusak, Sabtu (28/11/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Irfan Anshori)
    Ketua KPU Kota Blitar Setyo Budiono (kiri) memimpin pemusnahan surat suara rusak, Sabtu (28/11/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Irfan Anshori)

    Komisi Pemilihan Umum (KPU), Sabtu (28/11/2015), memusnahkan surat suara Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) 2015 yang rusak di Kantor KPU Kota Blitar, Jawa Timur. Pemusnahan surat suara rusak itu dipimpin langsung Ketua KPU Kota Blitar Setyo Budiono yang didampingi perwakilan tim masing-masing pasangan calon wali kota, panwaslu dan perwakilan kepolisian. Pemusnahan surat suara rusak tersebut dilakukan untuk menghindari adanya kecurangan pada pilkada serentak yang pemungutan suaranya dijadwalkan Rabu (9/12/2015) pekan depan.



    Editor : Rahmat Wibisono

    Get the amazing news right in your inbox

    Berita Terpopuler

    0 Komentar

    Belum ada komentar, jadilah yang pertama untuk menanggapi berita ini.

    Komentar Ditutup.